Gambar Iklan Makanan Ringan

Gambar Iklan Makanan Ringan

Gunakan kombinasi warna yang serasi

Kombinasi warna yang serasi untuk membuat iklan produk dapat bervariasi tergantung pada jenis produk yang ingin Anda iklankan, merek atau citra yang ingin ditampilkan, serta audiens target Anda.

Pilih kombinasi warna yang harmonis dan saling melengkapi. Anda dapat menggunakan skema warna seperti analogus (warna yang berdekatan dalam roda warna), komplementer (warna yang berlawanan dalam roda warna), atau triad (tiga warna yang berjarak sama dalam roda warna) untuk mencapai harmoni yang estetis.

IKLAN MAKANAN BAKSO SOTO MIE AYAM

Bakso dan soto adalah pasangan yang umum ditemui. Untuk menarik perhatian konsumen iklan makanan ini bisa menggunakan tema kuning, merah atau orange disertai tulisan hitam atau putih. Buat foto sesuai menu andalan jika menyediakan menu atau varian dalam jumlah banyak.

IKLAN MAKANAN MAKANAN BEKU

Makanan beku diwakili dengan tulisan berwarna biru muda yang menggambarkan suhu dingin atau beku. Jadi iklan lebih hidup hanya dengan memaksimalkan tulisan. Namun gambar atau foto produk tetap dibuat untuk menegaskan varian produk yang tersedia. Konsumen bisa membayangkan hasil makanan beku setelah dimasak atau digoreng.

Foto daging segar perlu dilampirkan sehingga masyarakat bisa melihat kualitas produk. Warna iklan dominan merah senada dengan warna daging segar. Disertai foto daging olahan yang dijual. Jangan lupa menunjukkan label halal agar masyarakat tahu. Jika menambahkan informasi lain gunakan latar atau warna berbeda.

IDE SLOGAN / KALIMAT PROMOSI IKLAN MAKAN

IKLAN MAKANAN RINGAN / SNACK

Tips Menyusun Iklan Makanan Sehat yang Menarik

Setelah Anda mengamati semua referensi yang ada, Anda mungkin sudah terpikirkan bagaimana gambar iklan yang hendak Anda buat untuk bisnis atau usaha Anda sendiri. Eits tetapi sebelum benar-benar mewujudkannya berikut tips menyusun iklan makanan sehat yang menarik. Simak selengkapnya!

Beri slogan supaya produk mudah diingat

Tips selanjutnya dalam menyusun promosi makanan sehat yang menarik adalah selalu memberi slogan. Slogan ibaratnya adalah tanda, yang membedakan antara produk Anda dengan produk yang lain. Memang tanpa slogan, Anda tetap bisa beriklan, tetapi rasanya kurang afdol.

Membuat slogan tidak bisa sembarangan, meski pendek Anda mungkin membutuhkan copywriting untuk makanan yang tepat untuk membuatnya. Karena slogan adalah kata-kata yang harus mudah diingat oleh orang yang membaca dan mengamati aktivitas promosi Anda.

Contoh Iklan Makanan Sehat

Anda sudah tidak sabar untuk melihat berbagai referensi iklan makanan sehat? Tanpa berlama-lama, berikut contoh iklan makanan sehat untuk Anda!

Sumber: healthstorybdg (instagram)

Contoh iklan makanan sehat beserta gambar dan penjelasannya yang pertama adalah Salad Wrap. Apabila diamati dari gambar di atas, iklan yang dibuat sangat menarik. Gambar produk yang ditampilkan jelas, dengan slogan ‘healthy can be delicious’.

Slogan tersebut seakan-akan mematahkan stereotip masyarakat bahwa makanan sehat tidak selalu hambar/ tidak enak. Tentunya, keunikan ini menjadi salah satu nilai jual yang menarik.

Selain slogan, ada juga variasi dressing yang bisa dipilih dan informasi alamat dan akun Instagram yang bisa dihubungi.

Sumber: nourish_indonesia (ig)

Contoh iklan makanan sehat selanjutnya adalah oats, kali ini yang dipromosikan adalah oats instan. Pada iklan di atas gambarnya cukup menarik, kombinasi warna yang ciamik dengan gambar produk yang jelas dengan resolusi tinggi.

Promosi makanan sehat menjadi lebih menarik lagi karena adanya informasi nilai gizi dan ingredients. Sebab biasanya orang yang ingin sehat atau sedang dalam diet sangat memperhatikan nilai gizi atau jumlah kalori pada suatu makanan, jadi menampilkannya adalah pilihan yang tepat.

Contoh iklan makanan sehat satu ini sangat menarik karena menghadirkan banyak warna. Uniknya lagi jika diperhatikan ini adalah iklan makanan sehat kartun. Seperti contoh sebelum-sebelumnya hadir elemen penting seperti logo dan keunggulan produk.

Adapun beberapa keunggulan produk yang disebutkan dalam pamflet tersebut adalah tanpa pengawet rasa dan pewarna buatan, rendah gula, 0% lemak trans dan tanpa proses penggorengan yang meyakinkan konsumen bahwa makanan mereka benar-benar sehat.

Gunakan foto produk yang jelas

Tips yang pertama dalam menyusun iklan makanan sehat yang menarik adalah menggunakan foto produk yang jelas. Usahakan foto produk dengan resolusi tinggi dan berkualitas HD.

Anda tidak perlu khawatir jika tidak memiliki perangkat yang mendukung untuk pengambilan foto. Sekarang sudah ada jasa foto katalog dengan harga yang terjangkau, namun kualitasnya tidak main-main. Bahkan mereka menggunakan perangkat canggih serta studio foto sendiri. Sehingga tidak ada lagi alasan yang mengharuskan anda memajang foto produk blur, kurang jelas atau pun tidak estetik.

Apapun produk yang Anda jual, Anda tetap perlu beriklan, termasuk saat Anda menjual makanan sehat. Agar lebih efektif, strategi promosi yang digunakan pun perlu disesuaikan dengan produk.

Agar tidak bingung, berikut contoh iklan makanan sehat beserta gambar dan penjelasannya!